KOMUNIKASI ORGANISASI DAN IMPLEMENTASI KEBIJAKAN TERHADAP KEPUASAN KERJA PERAWAT DI GARUT

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Anetta Lesmana
Purwadhi Purwadhi
Rian Andriani

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh komunikasi organisasi dan implementasi kebijakan pimpinan terhadap kepuasan kerja perawat di Medina Garut baik secara parsial maupun secara simultan. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif dan verifikatif dengan pendekatan cross sectional. Populasi dalam penelitian ini adalah perawat yang bekerja di RS Medina sebanyak 120 perawat dan menggunakan total sampling. Data primer diperoleh melalui penyebaran kuesioner dan dianalisis dengan pendekatan statistik yaitu regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa komunikasi organisasi, implementasi kebijakan pimpinan dan kepuasan kerja termasuk dalam kategori baik, serta diantara variabel komunikasi organisasi dan implementasi kebijakan pimpinan memiliki korelasi yang baik dengan kepuasan kerja perawat sebesar 0,004 (<0.05); dimana Kedua variabel memberi kontribusi terhadap kepuasan kerja perawat. Secara parsial maupun simultan komunikasi organisasi dan implementasi kebijakan pimpinan berpengaruh terhadap kepuasan kerja perawat di di RS Medina Garut. Kesimpulan penelitian ini adalah komunikasi organisasi dan implementasi kebijakan pemimpin telah dilakukan dengan cukup efektif untuk mewujudkan kepuasan kerja perawat di Rumah Sakit Medina Garut. Untuk meningkatkan kinerja perawat diperlukan transparansi komunikasi organisasi formal berkaitan dengan informasi dan data serta mengefektifkan implementasi kebijakan pimpinan melalui komunikasi dan kehumasan yang efektif.


 


The research purpose is to determine how the effect of organizational communication and leader’s policy implementation toward nurses job satisfaction at Medina Hospital either partially or simultaneously at the same time to find out how much that effect. The method used descriptive and verification with cross-sections approach. We have 120 respondent by total sampling approach. We distributed questionnaires for primary data using multiple regression for data analysis.The research showed that organizational communication, leader’s policy implementation and nurse’s job satisfaction including good category, and found the relationship between organizational communication and leader’s policy implementation is good 0,004 (<0.05). Both independent variables contributions and Partially or simultaneously, organizational communication and leader’s policy implementation have an effect on nurses job satisfaction. The research’s conclusion is organizational communication and leader’s policy implementation have been carried out quite effectively to realize nurse job satisfaction at Medina Hospital. To improve nurse performance, organizational communication transparency is needed regarding information and data, and effective implementation of leadership policies through effective communication and public relations.

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

How to Cite
Lesmana, A., Purwadhi, P., & Andriani, R. (2023). KOMUNIKASI ORGANISASI DAN IMPLEMENTASI KEBIJAKAN TERHADAP KEPUASAN KERJA PERAWAT DI GARUT. Jurnal Manajemen Rumah Sakit, 1(1), 1-14. Retrieved from http://ejurnal.ars.ac.id/index.php/mmars/article/view/1310

References

Aduo-Adjei, K., Emmanuel, O., & Forster, O. M. (2016). The Impact of Motivation on teh Work Performance of Health Workers (Korle Bu Teaching Hospital): Evidence from Ghana. Hospital Practices and Research, 47- 52.

Agustino, L. (2008). Dasar-Dasar Kebijakan Publik. Bandung: Alfabeta.

Arikunto, S. (2019). Dasar-Dasar Evaluasi Pendidikan. Jakarta: Bumi Aksara.

As'ad, M. (2005). Teori Ilmu Sumber Daya Manusia: PSikologi Industri. Yogyakarta: Liberty.

Athoillah, A. (2010). Dasar-Dasar Manajemen. Bandung: CV. Pustaka Setia.

Azwar, S. (2011). Reliabilitas Dan Validitas. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Elizabeth, Wakyani, S. & Purwoastuti. (2015) Mutu Pelayanan Kesehatan dan Kebidanan. Pustaka Baru Press. Yogyakarta.

Elqdri, Z.M., (2015). Effect of Leadership Style, Motivation, and Giving Incentives on the Performance of Employees-PT. Kurnia Wijaya Various Industries. Jurnal University of Islam Indonesia. Yogyakarta.

Handayani, D. S. (2014). Hubungan Komunikasi Organisasi Terhadap Kepuasan Kerja Pegawai di Kantor Badan Kesatuan Bangsa dan Politik Kota Samarinda. Jurnal Ilmu Komunikasi, 2(4), 41-52.

Handoko, T. (2014). Manajemen Personalia dan Sumberdaya Manusia. Yogyakarta: BPFE.

Hasibuan, S. (2013). Manajemen Sumberdaya Manusia. Jakarta: Bumi Aksara

Iskandar, J. (2013). Metodologi Penelitian Administrasi (6th ed.). Bandung: Puspaga.

Iskandar, J. (2017). Kapita Selekta Administrasi Negara dan Kebijakan Publik (Cetakan Keempat ed.). Bandung: Puspaga.

Sugandi. (2011). Administrasi Publik: Konsep dan Perkembangan Ilmu di Indonesia. Yogyakarta: PT. Graha Ilmu.

Sugiyono. (2016). Statistika untuk Penelitian. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. (2017). Metode Peneltiian Bisnis: Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, Kombinasi dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Suharto, E. (2010). Membangun Masyarakat Memberdayakan Rakyat. Bandung: PT. Refika Aditama.

Sule, E. T., & Saefullah, K. (2008). Pengantar Manajemen (Cetakan 3 ed.). Jakarta: Kencana Pernada Media Group.

Samsudin, S., (2005). Manajemen Sumber Daya Manusia. CV Pustaka Ceria, Bandung.

Trisanti, Sendhi., dr, M.Kes. (2009). Manajemen Sumber Daya Manusia Di Bidang Pelayanan Kesehatan. Penerbit Wineka Media.

Undang-undang Republik Indonesia nomor 44 tahun 2009 tentang rumah sakit

Undang-Undang Rumah Sakit, Permenkes No. 159 b/1988 tentang Rumah Sakit

Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 72 Tahun 2012 Tentang Sistem Kesehatan Nasional

Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 30 Tahun 2019 Tentang Klasifikasi dan Perizinan Rumah Sakit

Purwadhi Prof. Dr., M.Pd (2019). Manajemen Sumber Daya Manusia Pasca Revolusi Industri 4.0. Bandung: Mujahid Press

Purwadhi, Prof. Dr., M.Pd (2020). Teori Organisasi. Bandung: Refika Aditama.

Surat Edaran Dirjen Pelayanan Medik No. YM.01.04.3.5.2504 tentang Pedoman Hak dan Kewajiban Pasien, Dokter dan Rumah Sakit.

Sugiyono. (2016). Statistika untuk Penelitian.Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. (2017). Metode Peneltiian Bisnis: Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, Kombinasi dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>