UPAYA KOMUNITAS SOG (SCOOTER OWNER GROUP) DALAM MENJAGA SOLIDARITAS SOSIAL ORGANIK PADA ANGGOTA DI MASA PANDEMI
##plugins.themes.academic_pro.article.main##
Abstract
Penelitian ini berjudul “Upaya Komunitas SOG (Scooter Owner Group) dalam Menjaga Solidaritas Sosial Organik Antar Anggota Selama Pandemi”, fokus penelitian ini lebih pada “Kegiatan Komunitas Sog Bandung dalam Menjaga Solidaritas Sosial Organik Antar Anggota Selama Masa Pandemi”. pandemi covid-19 melalui media sosial". Dalam proses penelitiannya, peneliti menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan studi fenomenologi. Peneliti mengkonstruksi konsep-konsep yang berkaitan dengan komunikasi organisasi. Proses pengumpulan data dilakukan dengan mengamati objek dan subjek penelitian. Peneliti berpartisipasi dengan komunitas SOG Bandung, agar dapat memahami proses adaptasi yang terjadi. Hasilnya menunjukkan bahwa teknologi mampu membuat berbagai macam benda yang tentunya sangat bermanfaat. Oleh karena itu, perkembangan teknologi saat ini sangat penting bagi kehidupan manusia. Hal ini sepadan dengan kondisi yang mengharuskan untuk tetap eksis dan memberikan nilai.
##plugins.themes.academic_pro.article.details##
References
Creswell, John W. 2011. Research Design: Pendekatan Kualitatif, Kuantitatif, dan Mixed, Jakarta: Pustaka Pelajar
Kuswarno, Engkus. (2009). Metode Penelitian Komunikasi Fenomenologi konsepsi,Pedoman, dan contoh Penelitian. Bandung : Widya Padjadajaran.
Lexy J. Moleong, 2001, Metode Penelitian Kualitatif, cetakan keempatbelas, Bandung: PT Remaja Rosdakarya (anggota IKAPI).
Maulida, H., Jatimi, A., Heru, M. J. A., Munir, Z., & Rahman, H. F. (2020). Depresi pada Komunitas dalam Menghadapi Pandemi COVID-19: A Systematic Review. Jurnal Sains Dan Kesehatan, 2(4), 122–128.
Novitasari, R. T., Salim, I., & Ramadhan, I. (n.d.). UPAYA KOMUNITAS MOTOR SUPERMOTO INDONESIA PONTIANAK DALAM MENJAGA SOLIDARITAS. 1–9.
Nurbanaat, H., & Desiningrum, D. R. (2018). Gaya Hidup Anggota Komunitas Dan Klub Motor Kota Semarang Pada Usia Dewasa Awal. Empati, 7(1), 9–15.
Pace R. Wayne & Faules F. Don. 2003. Komunikasi organisasi. Bandung : PT. Remaja Rosdakarya