Gambaran Tingkat Kecemasan Siswa SMA Korban Cyberbullying di SMA Negeri 27 Kota Bandung

  • Shelen Indah Tripriantini Universitas Padjadjaran
  • Nur Oktavia Hidayati Universitas Padjajaran
  • Etika Emaliyawati Universitas Padjajaran
Keywords: Cyberbullying, Anxiety, Teenager

Abstract

ABSTRAK

Salah satu dampak negatif penggunaan internet, khususnya pada kalangan remaja adalah kekerasan melalui media sosial yang umumnya dikenal dengan cyberbullying. Cyberbullying bisa menjadi pemicu stressor yang mengancam untuk remaja karena dapat menimbulkan gangguan psikologis. Salah satu dampak yang terjadi pada korban cyberbullying adalah kecemasan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran tingkat kecemasan siswa SMA pada korban cyberbullying. Jenis penelitian ini yaitu deskriptif kuantitatif yang menggunakan teknik total sampling dengan jumlah sampel yaitu 123 siswa SMA Negeri 27 Kota Bandung. Alat ukur yang digunakan menggunakan ZSAR – S (Zung Self Anxiety Rating – Scale) yang sudah diuji validitaskan dengan Rhasil 0,81 dan dinyatakan valid. Hasil data penelitian ini didapatkan kemudian dianalisis menggunakan analisa deksriptif dengan bentuk persentase.Berdasarkan hasil penelitian didapatkan sebagian besar responden mengalami tingkat kecemasan ringan (82,9%), sedang (16,3%) dan berat (0,8%). Maka kesimpulan dari penelitian ini didapatkan bahwa kecemasan korban cyberbullying dari 123 siswa sebagian besar mengalami kecemasan ringan. Meskipun hasil yang didapat yaitu kecemasan ringan tetapi jika dibiarkan saja akan bisa menjadi kecemasan sedang, berat bahkan panik. Sehingga penelitian ini memiliki rekomendasi untuk siswa yang mengalami kecemasan, siswa tersebut harus mendapatkan perhatian khusus dari lingkungan sekolahnya, dan sekolah memberikan fasilitasi untuk konsultasi yang membuat siswa tersebut terbuka tentang masalah cyberbullying yang dialami dan memberikan pendidikan dan pengetahuan tentang pencegahan tindakan cyberbullying dimana tindakan tersebut merupakan tindakan kriminalitas yang melanggar UU ITE sehingga siswa yang menggunakan media sosial akan lebih berhati – hati dan menggunakannya dengan baik sesuai kebutuhan.

Kata kunci : Cyberbullying, Kecemasan, Remaja

ABSTRACK

One of the negative impacts of internet use, especially among teenagers, is violence through social media, commonly known as cyberbullying. Cyberbullying can be a trigger for a threatening stressor for teens because it can cause psychological disorders. One of the impacts that occur on victims of cyberbullying is anxiety. This study aimed to describe the anxiety level of high school students in victims of cyberbullying. The type of this research was quantitative descriptive which used total sampling technique with a sample size of 123 students of SMA Negeri 27 Bandung. The measuring instrument used was ZSAR-S (Zung Self Anxiety Rating - Scale) which had been tested for validity with Rhasil 0.81 and declared valid. The results of this research data were then analyzed using descriptive analysis in the form of percentages.Based on the results of the study, the majority of respondents experienced mild anxiety levels (82.9%), moderate (16.3%) and severe (0.8%). Then the conclusion of this study found that the anxiety of victims of cyberbullying from 123 students mostly experienced mild anxiety. Although the results obtained were mild anxiety, it could be potentially be a moderate anxiety, even panic. So that this study has recommendations for students who experience anxiet to get special attention from their school environment, and schools provide facilitation for consultations that make these students open about the problem of cyberbullying experienced and provide education and knowledge about prevention of cyberbullying actions where the action is criminal acts that violate the ITE Law so students who use social media will be more careful and use it properly as needed.

Keywords: Cyberbullying, Anxiety, Teenager

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ayas, T. (2014). Prediction Cyber Bullying with Respect to Depression, Anxiety and Gender Variables, 1, 1–27.

Burn, L. Megan (2017). Cyberbullying: Reciprol Links with Social Anxiety, Self – Esteem and Resilience in U.K School Children. University of Chester, United Kingdom. https://hdl.handle.net/10034/620963

Detiknet. (2018). 130 Juta Orang Indonesia Tercatat Aktif di Media Sosial. Retrieved from https://inet.detik.com/cyberlife/d-3912429/130-juta-orang-indonesia-tercatat-aktif-di-medsos

Febriana, B. (2017). Penurunan Kecemasan Remaja Korban Bullying melalui Terapi Kognitif. Indonesian Journal of Nursing Practices, 1(2), 1–8. https://doi.org/10.1063/1.1920414

Gavino, M F. Group Therapy for Adolescent Bullying Victims (Cognitive Approach). De La Salle University.

Goebert, D., Else, I., Matsu, C., & Chang, J. C. J. Y. (2011). The Impact of Cyberbullying on Substance Use and Mental Health in a Multiethnic Sample, 1282–1286. https://doi.org/10.1007/s10995-010-0672-x

Gopalakrishnan, S. K., & Sundram, S. (2014). Cyber Bullying Victimization and Social Anxiety Among Secondary School Student. International Journal of Current Research and Academic Review, 2(10), 55–59.

Hinduja, S., & Patchin, J. W. (2010). Bullying, Cyberbullying, and Suicide. Archives of Suicide Research, 14(3), 206–221.

IDAI (Ikatan Dokter Anak Indonesia). (2016). Cyberbullying. Retrieved from http://www.idai.or.id/artikel/seputar-kesehatan-anak/cyberbullying

Indonesia, C. (2018). Cyberbullying: Ancaman di Tengah Kemajuan Tekonologi. Retrieved from https://student.cnnindonesia.com/edukasi/20180103112946-445-266342/cyberbullying-ancaman-di-tengah-kemajuan-teknologi/

Indonesia, U. (2018). Studi Terakhir: Kebanyakan Anak Indonesia Sudah Online, Namun Masih Banyak Yang Tidak Menyadari Potensi Resikonya. Retrieved from https://www.unicef.org/indonesia/id/media_22169.html

Ingul, J.M & Nordahl. (2013). No TitleA Randomized Controlled Trial of Individual Cognitive Therapy, Group Cognitive Behaviour Therapy and Attentional Placebo for Adolescent Social Phobia. Psychother Psychosom Journal. https://doi.org/0.1159/000354672

Jenaro, C., Flores, N., & Frías, C. P. (2017). Anxiety and Depression in Cyberbullied College Students: A Retrospective Study. Journal of Interpersonal Violence.

Kemenkominfo. (2014). Riset Kominfo dan UNICEF Mengenai Perilaku Anak dan Remaja Dalam Menggunakan Internet. Retrieved from https://kominfo.go.id/content/detail/3834/siaran-pers-no-17pihkominfo22014-tentang-riset-kominfo-dan-unicef-mengenai-perilaku-anak-dan-remaja-dalam-menggunakan-internet/0/siaran_pers

Kemenkominfo. (2018). Jumlah Pengguna Internet 2017 Meningkat, Kominfo Terus Lakukan Percepatan Pembangunan Broadband. Retrieved from https://www.kominfo.go.id/content/detail/12640/siaran-pers-no-53hmkominfo022018-tentang-jumlah-pengguna-internet-2017-meningkat-kominfo-terus-lakukan-percepatan-pembangunan-broadband/0/siaran_pers

Khoirunnisa, M L, Lia Hikmatul Maula, dan Desri Arwen. (2018). Hubungan Tindakan Bullying Dengan Tingkat Kecemasan Pada Pelajar Sekolah Menengah Kejurusan (SMK) 1Tangerang. JFKT: Universitas Muhamaddiyah Tangerang, 3, 59–69.

Kompas. (2009). Pengguna Internet Indonesia Didominasi Remaja. Retrieved from https://edukasi.kompas.com/read/2009/03/20/2028042/Pengguna.Internet.Indonesia.Didominasi.Remaja

Lenzo, V., Ellen, M., Tripodi, F., & Quattropani, M. C. (2016). Gender Differences In Anxiety , Depression And Metacognition.

McDowell. (2006). Measuring Health: A Guide to Rating Scales and Questionnaires. Retrieved from https://books.google.co.id/books?id=06t-63RaYk0C&pg=PA303&lpg=PA303&dq=validity+of+zung+self-rating+anxiety+scale+mcdowell&source=bl&ots=on5q406EIP&sig=ACfU3U2Mg_n5GRGHJS5HbHYSFPyDKdWbUQ&hl=en&sa=X&ved=2ahUKEwjXid2kgoXgAhWDF3IKHQbJDc4Q6AEwBnoECAIQAQ#v=onepage&q=validity of zung self-rating anxiety scale mcdowell&f=false

Miloyan, B., Bienvenu, O. J., Brilot, B., & Eaton, W. W. (2017). Author’s Accepted Manuscript. Psychiatry Research.

Osso, L. D., Abelli, M., Pini, S., Carpita, B., Carlini, M., Mengali, F., … Massimetti, G. (2015). The influence of gender on social anxiety spectrum symptoms in a sample of university students, 50(6), 295–301.

Serra, I. & Melis, S. O. (2014). Cyberbullying: A New Kind of Peer Bullying Through Online Technology and Its Relationship With Aggression adn Social Anxiety. Turki: Elsevier B.V.

Spielberger, C. . (2007). Encyclopedia of Applied Psychology. Florida: Elsevier Academic Press.

Stuart, G. W. (2016). Keperawatan Kesehatan Jiwa Stuart (Indonesia). Singapore: Elsevier.

Willard, N. (2007). Effectively Managing Internet Use Risks in Schools. Cyberbully.Org, 1–19.

Zung, W. W. K. (1971). A Rating Instrument For Anxiety Disorders. Psychosomatics, 12(6), 371–379. https://doi.org/10.1016/S0033-3182(71)71479-0
Published
2019-09-15
How to Cite
Indah Tripriantini, S., Oktavia Hidayati, N., & Emaliyawati, E. (2019). Gambaran Tingkat Kecemasan Siswa SMA Korban Cyberbullying di SMA Negeri 27 Kota Bandung. Jurnal Keperawatan BSI, 7(2), 11-20. Retrieved from https://ejurnal.ars.ac.id/index.php/keperawatan/article/view/98