KLASIFIKASI KELAYAKAN KREDIT MENGGUNAKAN ALGORITMA NAIVE BAYES PADA KSP MEKAR JAYA MALEBER
##plugins.themes.academic_pro.article.main##
Abstract
KSP Mekar Jaya adalah salah satu koperasi yang berada di Maleber Kuningan yang menyediakan jasa simpan pinjam bagi anggotanya. Adanya pemberian pinjaman pada anggota ini tidak jarang menimbulkan permasalahan terutama dengan terlambatnya membayar angsuran. Dilihat dari banyaknya nasabah yang melakukan kegiatan peminjaman dana maka dibutuhkan strategi untuk dapat memenuhi kegiatan itu semua, makin banyaknya calon nasabah yang mengajukan kredit dengan kondisi ekonomi yang berbeda-beda, menuntut ketelitian dalam pengambilan keputusan pemberian kredit. Untuk menghindari hal tersebut sebaiknya perlu dilakukan analisis data anggota untuk menentukam kelayan pemberian kredit, sehingga dapat diklasifikasikan layak atau tidaknya mendapatkan pinajaman Analisis data tersebut bisa dilakukan dengan menggunakan teknik data mining. Naive bayes merupakan salah satu algoritma yang dapat digunakan untuk proses data mining, algoritma naive bayes banyak digunakan oleh para peneliti sebelumnya dan mendapatkan nilai akurasi yang tinggi. Dalam penelitian ini menggunakan algoritma naive bayes dan menghasilkan nilai akurasi sebesar 76,76% dengan nilai AUC sebesar 0,824 yang berarti merupakan good classification.
##plugins.themes.academic_pro.article.details##
Pemberitahuan Hak Cipta
Usulan kebijakan untuk jurnal yang menawarkan akses terbuka Syarat yang dibutuhkan penulis adalah sebagai berikut:
1. Penulis memegang hak cipta dan memberikan jurnal hak penerbitan pertama secara bersamaan di bawah lisensi di bawah Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International (CC BY-SA 4.0), yang mengizinkan orang lain untuk menyalin dan mendistribusikan ulang materi ini dalam bentuk atau format apa pun termasuk menyusun, memodifikasi, dan membuat turunan materi ini untuk tujuan apa pun, termasuk tujuan komersial.
2. Penulis dapat membuat pengaturan kontrak terpisah untuk distribusi non-eksklusif dari versi dekaden publikasi jurnal (misalnya mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan mengakui publikasi aslinya di jurnal ini.
3. Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting artikel secara online (misalnya di repositori institusional atau di situs web mereka) seperti pada Garuda, Academia, researchgate atau repository lainnya sebelum dan selama proses pengiriman, karena dapat menghasilkan pertukaran yang produktif dan kutipan artikel yang diterbitkan lebih awal dan lebih maju (periksa: Efek Akses Terbuka)
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
References
Fridayanthie, E. W. (2015). Analisis Data mining untuk Prediksi Penyakit Hepatitis dengan Mneggunakan Metode Naive bayes dan Suport Vector Machine. JURNAL KHATULISTIWA INFORMATIKA, 3(1), 24–36. https://doi.org/10.1377/hlthaff.2013.0625
Kurniawan, D. A., & Kriestanto, D. (2016). Penerapan Naive bayes Untuk Prediksi Kelayakan Kredit. JIKO (JURNAL INFORMATIKA & KOMPUTER), 1(1), 19–23. https://doi.org/10.26798/jiko.2016.v1i1.10
Mardiana, T. (2017). Penerapan Algoritma TOPSIS Dalam Sistem Pendukung Keputusan Pemberian Pinjaman pada Koperasi Karyawan. IJCIT, 5(Vol 5, No 2 (2017): Periode Desember 2017), 128–138.
Menarianti, I. (2015). Klasifikasi data mining dalam menentukan pemberian kredit bagi nasabah koperasi. JURNAL ILMIAH TEKNOSAINS, 1(1), 1–10.
Nurwahyuni, S. (2019). Analisis Sentimen Aplikasi Transportasi Online KRL Acsess Menggunakan Metode Naive bayes. JURNAL SWABUMI, 7(1), 31–38.
Pratiwi, P., & Herliana, A. (2015). Analisis Dan Desain Sistem Informasi Simpan Pinjam Pada Koperasi Sejahtera Bersama Bandung. JJURNAL INFORMATIKA, 2(1), 222–230. https://doi.org/10.31311/ji.v2i1.71
Purnamasari, I., & Afnisari, K. (2018). Performansi Klasifikasi Dosen Berprestasi Menggunakan Metode Naive bayes Classifier. PARADIGMA, XX(2), 45–50. https://doi.org/10.31294/p.v20i2.3788
Sari, R. (2019). Analisis Sentimen Review Restoran menggunakan Algoritma Naive bayes berbasis Particle Swarm Optimization. JURNAL INFORMATIKA, 6(1), 23–28. https://doi.org/10.31311/ji.v6i1.4695
Sudradjat, B. (2017). Pemberian Kredit Pada Koperasi Menggunakan Metode Profile Matching. JURNAL INFORMATIKA, 4(2), 183–188.
Susanti, S. (2021). Klasifikasi Kemampuan Perawatan Diri Anak dengan Disabilitas Menggunakan Neural Network dan Greedy Stepwise Sebagai Seleksi Fitur. Jurnal Informatika, 8(1), 67-78.