HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN FAKTOR LAIN DENGAN ANEMIA PADA SISWI SMP
Keywords:
Pengetahuan, Anemia, Remaja
Abstract
Salah satu kelompok yang rawan terhadap anemia adalah remaja, khususnya remaja putri. Secara global data menunjukkan bahwa wanita yang mengalami anemia pada usia 15-49 tahun (produktif) mencapai 38%. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 84 siswi dari 33 kelas di SMPN 7 Kota Cirebon. Hasil penelitian menunjukan tingkat pengetahuan siswi tentang anemia di SMPN 7 Kota Cirebon tahun 2020 berada dalam kategori cukup yaitu sebanyak 58 (69%). Anemia gizi pada remaja adalah kurangnya asupan zat besi, disebut Anemia Gizi Besi (AGB). Untuk itu diharapkan remaja dapat mengetahui tentang gejala anemia yang terjadi saat masa remaja, sehingga anemia dapat dicegah.
Downloads
Download data is not yet available.
References
Arisman. Gizi Dalam Daur Kehidupan. Jakarta: EGC; 2010.
Astuti, S. D. and Trisna, E. (2016) ‘FaktorFaktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Anemia Pada Remaja Putri Wilayah Lampung Timur’, Jurnal Keperawatan, XII(2).
Bappenas. (2016). Indonesian Biodiversity Strategy and Action Plan 2015-2020.
Basith, A., Agustina, R. and Diani, N. (2017) ‘Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Kejadian Anemia pada Remaja Putri’, Dunia Keperawatan, 5(3), pp. 1–10.
Briawan D. Anemia: Masalah Gizi pada Remaja Wanita. Jakarta: EGC; 2014
Kementerian Kesehatan RI. Riset Kesehatan Dasar 2013. Jakarta: Kementerian Kesehatan Republik Indonesia; 2014.
Kemenkes, R. (2018) Profil Kesehatan Indonesia Tahun 2017. Jakarta. Available at: http://www.depkes.go.id/resources/do wnload/pusdatin/profil-kesehatanindonesia/Profil-KesehatanIndonesia-tahun-2017.pdf
Listiana, A. (2016) ‘Analisis Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Kejadian Anemia Gizi Besi pada Remaja Putri di SMKN 1 Terbanggi Besar Lampung Tengah’, Jurnal Kesehatan, VII(3), pp. 455–469.
Martini, 2015. Faktor – Faktor yang Berhubungn Dengan Kejadian Anemia Pada Remaja Putri di MAN 1 Metro
Proverawati. A, 2011. Buku Anemia dan Anemia Kehamilan. Yogyakarta
Putri, K. M. (2018) ‘Hubungan Pengetahuan Dengan Kejadian Anemia Pada Remaja Putri Di Wilayah Kerja Puskesmas PAAL Merah I Kota Jambi Tahun 2018’, Scientia Journal, 7(1), pp. 132–141.
Taufiqa, Zuhrah. dkk (2020). Aku Sehat Tanpa Anemia. Buku Saku Anemia Untuk Remaja Putri. Wonderland Publisher. Jakarta.
WHO (2011) Prevention of Iiron Deficiency Anaemia in Adolescents Role of Weekly Iron and Folic Acid Supplementation. Available at: http://origin.searo.who.int/entity/child _adolescent/documents/sea_cah_2/en /.
Astuti, S. D. and Trisna, E. (2016) ‘FaktorFaktor Yang Berhubungan Dengan Kejadian Anemia Pada Remaja Putri Wilayah Lampung Timur’, Jurnal Keperawatan, XII(2).
Bappenas. (2016). Indonesian Biodiversity Strategy and Action Plan 2015-2020.
Basith, A., Agustina, R. and Diani, N. (2017) ‘Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Kejadian Anemia pada Remaja Putri’, Dunia Keperawatan, 5(3), pp. 1–10.
Briawan D. Anemia: Masalah Gizi pada Remaja Wanita. Jakarta: EGC; 2014
Kementerian Kesehatan RI. Riset Kesehatan Dasar 2013. Jakarta: Kementerian Kesehatan Republik Indonesia; 2014.
Kemenkes, R. (2018) Profil Kesehatan Indonesia Tahun 2017. Jakarta. Available at: http://www.depkes.go.id/resources/do wnload/pusdatin/profil-kesehatanindonesia/Profil-KesehatanIndonesia-tahun-2017.pdf
Listiana, A. (2016) ‘Analisis Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Kejadian Anemia Gizi Besi pada Remaja Putri di SMKN 1 Terbanggi Besar Lampung Tengah’, Jurnal Kesehatan, VII(3), pp. 455–469.
Martini, 2015. Faktor – Faktor yang Berhubungn Dengan Kejadian Anemia Pada Remaja Putri di MAN 1 Metro
Proverawati. A, 2011. Buku Anemia dan Anemia Kehamilan. Yogyakarta
Putri, K. M. (2018) ‘Hubungan Pengetahuan Dengan Kejadian Anemia Pada Remaja Putri Di Wilayah Kerja Puskesmas PAAL Merah I Kota Jambi Tahun 2018’, Scientia Journal, 7(1), pp. 132–141.
Taufiqa, Zuhrah. dkk (2020). Aku Sehat Tanpa Anemia. Buku Saku Anemia Untuk Remaja Putri. Wonderland Publisher. Jakarta.
WHO (2011) Prevention of Iiron Deficiency Anaemia in Adolescents Role of Weekly Iron and Folic Acid Supplementation. Available at: http://origin.searo.who.int/entity/child _adolescent/documents/sea_cah_2/en /.
Published
2020-09-22
How to Cite
Rahayu, R., & Susan, Y. (2020). HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN FAKTOR LAIN DENGAN ANEMIA PADA SISWI SMP . Jurnal Keperawatan BSI, 8(2), 278-285. Retrieved from http://ejurnal.ars.ac.id/index.php/keperawatan/article/view/604
Section
Articles