MANAJEMEN BANDWIDTH MENGGUNAKAN METODE QUEUE TREE TIPE PCQ
##plugins.themes.academic_pro.article.main##
Abstract
Peningkatan ketergantungan pada internet dalam era globalisasi dan kemajuan teknologi informasi membawa dampak signifikan terhadap pengelolaan sumber daya jaringan, khususnya bandwidth. Permasalahan yang timbul, seperti lambatnya koneksi, gangguan, dan ketidakstabilan jaringan, dapat menghambat produktivitas pengguna dan kinerja organisasi. Banyak organisasi dan lembaga mengalami kendala dalam mengelola bandwidth secara efisien, terutama karena kurangnya pemahaman tentang teknologi manajemen bandwidth yang tepat. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan efisiensi penggunaan bandwidth dan kualitas layanan internet di lingkungan jaringan Pusat Penelitian dan Pengembangan Teknologi Ketenagalistrikan, Energi Baru, Terbarukan, dan Konservasi Energi (P3TEK EBTKE). Metode yang diterapkan adalah manajemen bandwidth menggunakan metode Queue Tree tipe PCQ melalui perangkat simulasi GNS3. Konfigurasi dilakukan dengan mengatur batas bandwidth download sebesar 192k dan upload sebesar 64k. Pengujian dilakukan pada tiga perangkat klien (PC Kepala Bidang, PC Staf 1, dan PC Staf 2) untuk mengevaluasi kinerja jaringan. Hasil pengujian, melalui PING test dan indikator winbox, menunjukkan bahwa setelah konfigurasi, semua perangkat klien dapat mengakses internet dengan lancar dan stabil. Implementasi metode Queue Tree tipe PCQ berhasil mengatasi masalah kelambatan akses internet di ruang bidang penyelenggara dan sarana litbang di P3TEK EBTKE, yang pada akhirnya meningkatkan produktivitas dalam melakukan tugas dan pekerjaan di lingkungan tersebut.
##plugins.themes.academic_pro.article.details##
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Pemberitahuan Hak Cipta
Usulan kebijakan untuk jurnal yang menawarkan akses terbuka Syarat yang dibutuhkan penulis adalah sebagai berikut:
1. Penulis memegang hak cipta dan memberikan jurnal hak penerbitan pertama secara bersamaan di bawah lisensi di bawah Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International (CC BY-SA 4.0), yang mengizinkan orang lain untuk menyalin dan mendistribusikan ulang materi ini dalam bentuk atau format apa pun termasuk menyusun, memodifikasi, dan membuat turunan materi ini untuk tujuan apa pun, termasuk tujuan komersial.
2. Penulis dapat membuat pengaturan kontrak terpisah untuk distribusi non-eksklusif dari versi dekaden publikasi jurnal (misalnya mempostingnya ke repositori institusional atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan mengakui publikasi aslinya di jurnal ini.
3. Penulis diizinkan dan didorong untuk memposting artikel secara online (misalnya di repositori institusional atau di situs web mereka) seperti pada Garuda, Academia, researchgate atau repository lainnya sebelum dan selama proses pengiriman, karena dapat menghasilkan pertukaran yang produktif dan kutipan artikel yang diterbitkan lebih awal dan lebih maju (periksa: Efek Akses Terbuka)
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
References
Alviendra, I. M., Setijadi, E., & Kusrahardjo, G. (2022). Pengembangan dan Penerapan Sistem Virtual Private Network(VPN) pada Internet of Things(IOT) Menggunakan Simulasi. Jurnal Teknik Its, 11(1).
Anshori, I. F. (2019). Implementasi Socket Tcp/Ip Untuk Mengirim Dan Memasukan File Text Kedalam Database. Responsif, Vol 1 No 1(1), 1–5.
Anshori, I. F., Faiz, M., & Handiani, N. (2022). Penerapan Imk Pada Kartu Tanda Mahasiswa. 4(1), 56–60.
ARDIANTO, F. W., RENALDY, S., LANANG, F. F., & YUNITA, T. (2019). Desain Antena Mikrostrip Rectangular Patch Array 1x2 dengan U-Slot Frekuensi 28 GHz. ELKOMIKA: Jurnal Teknik Energi Elektrik, Teknik Telekomunikasi, & Teknik Elektronika, 7(1), 43. https://doi.org/10.26760/elkomika.v7i1.43
Atmoko, D. (2019). Usability Testing Aplikasi Indovision Anywhere-Free. Responsif: Riset Sains Dan Informatika, 2019 - Ejurnal.Ars.Ac.Id/E-ISSN: 2685-6964, 1(1), 53–63.
Basar, A. M. (2021). Problematika Pembelajaran Jarak Jauh Pada Masa Pandemi Covid-19. Edunesia : Jurnal Ilmiah Pendidikan, 2(1), 208–218. https://doi.org/10.51276/edu.v2i1.112
Christanto, F. W., Daru, A. F., & Kurniawan, A. (2021). Metode PCQ dan Queue Tree untuk Implementasi Manajemen Bandwidth Berbasis Mikrotik. Jurnal RESTI (Rekayasa Sistem Dan Teknologi Informasi), 5(2), 407–412. https://doi.org/10.29207/resti.v5i2.3026
Dhika, H., & Tyas, S. A. (2021). Quality of Services (Qos) Untuk Meningkatkan Skema Dalam Jaringan Optik. J I M P - Jurnal Informatika Merdeka Pasuruan, 5(2). https://doi.org/10.37438/jimp.v5i2.268
Diki, M., & Rismayadi, A. A. (2022). Optimalisasi Bandwidth Menggunakan Metode Hierarchical Token Bucket Di Smk Pasundan Rancaekek. Jurnal Responsif : Riset Sains Dan Informatika, 4(1), 61–69. https://doi.org/10.51977/jti.v4i1.615
Hariadi, M., Bagye, W., & Asri Zaen, M. T. (2019). Membangun Server Hotspot Berbasis Mikrotik Di Sman 1 Praya Tengah. Jurnal Informatika Dan Rekayasa Elektronik, 2(1), 70. https://doi.org/10.36595/jire.v2i1.92
Indaryono, I., Hasmizal, H., Yusuf, A. M., & Wati, F. I. (2021). Implementasi Sistem Penjualan Secara Kredit Pada Pt Omega Lestari Mandiri Karawang. Jurnal Responsif : Riset Sains Dan Informatika, 3(2), 137–144. https://doi.org/10.51977/jti.v3i2.548
Komalasari, R. (2020). Manfaat Teknologi Informasi dan Komunikasi di Masa Pandemi Covid 19. Tematik, 7(1), 38–50. https://doi.org/10.38204/tematik.v7i1.369
Mauliana, P., Wiguna, W., & Permana, A. Y. (2020). Pengembangan E-Helpdesk Support System Berbasis Web di PT Akur Pratama. Jurnal Responsif : Riset Sains Dan Informatika, 2(1), 19–29. https://doi.org/10.51977/jti.v2i1.158
Muhammad, H., & Ernungtyas, N. F. (2021). Analisis Ancaman dan Solusi Keamanan pada Mobile Ad-Hoc Network (Manet): Sebuah Kajian Literatur. Jurnal Sosial Teknologi, 1(8), 768–777. https://doi.org/10.59188/jurnalsostech.v1i8.164
Mukhsin, M. (2020). Peranan Teknologi Informasi Dan Komunikasi Menerapkan Sistem Informasi Desa Dalam Publikasi Informasi Desa Di Era Globalisasi. Teknokom, 3(1), 7–15. https://doi.org/10.31943/teknokom.v3i1.43
Mutiara, T. A., & Cahya, F. N. (2022). Penerimaan Teknologi Dalam Pendidikan Studi Kasus: Calon Guru Di Indonesia. Jurnal Responsif : Riset Sains Dan Informatika, 4(2), 222–230. https://doi.org/10.51977/jti.v4i2.879
Nadhif, M. F., Indriati, R., & Sucipto. (2019). Arsitektur Manajemen Bandwidth Menggunakan Metode Queue Tree. Seminar Nasional Inovasi Teknologi, 145–150.
Putra, Y. S., Indriastuti, M. T., & Mukti, F. S. (2020). OPTIMALISASI NILAI THROUGHPUT JARINGAN LABORATORIUM MENGGUNAKAN METODE HIERARCHICAL TOKEN BUCKET ( STUDI KASUS : STMIK ASIA MALANG ). NERO (Network Engineering Research Operation), 5(2), 83–90.
Putri, N. I., Iswanto, Widhiantoro, D., Munawar, Z., & Soerjono, H. (2022). Penerapan Manajemen Resiko Pada Komputasi Awan. Tematik, 9(2), 144–151. https://doi.org/10.38204/tematik.v9i2.1074
Raden, M., Suhendi, K., Muryani, S., & Mutiara, T. A. (2023). 1~9 Naskah diterima 3 Januari 2023; direvisi 25. Jurnal Responsif, 5(1), 1–9. https://ejurnal.ars.ac.id/index.php/jti
Ramdhani, Y., & Mardhianto, R. (2020). Penggunaan Mark Routing Untuk Melakukan Switching Jalur Akses Berdasarkan Prioritas Paket Data (Studi Kasus: Kantor PUSKUD JABAR). Jurnal Responsif : Riset Sains Dan Informatika, 2(1), 30–37. https://doi.org/10.51977/jti.v2i1.165
Rasim, Mugiarso, & Warta, J. (2022). Implementasi Metode Queue Tree Untuk Manajemen Bandwidth Berbasis Hotspot (Studi Kasus: Onesnet Bekasi). Jurnal Sistem Informasi Universitas Suryadarma, 9(1). https://doi.org/10.35968/jsi.v9i1.851
Santoso, N. A., Ainurohman, M., & Kurniawan, R. D. (2022). Penerapan Metode Penetrasion Testing Pada Keamanan Jaringan Nirkabel. Jurnal Responsif : Riset Sains Dan Informatika, 4(2), 162–167. https://doi.org/10.51977/jti.v4i2.831
Saputra, D., & Pribadi, M. R. (2023). Analisis Sentimen Masyarakat terhadap Layanan Provider Internet di Indonesia menggunakan SVM. MDP Student Conference, 2(1), 32–41. https://doi.org/10.35957/mdp-sc.v2i1.4554