KOMUNIKASI INTERPERSONAL IBU SINGLE PARENT PADA KONSEP DIRI ANAK

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Raka Apriliani
Diny Fitriawari

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pola hubungan interpersonal ibu single parent dan anak dalam pembentukan evaluasi diri atau konsep diri anak, dan untuk mengetahui kendala yang dihadapi ibu tunggal dalam pembentukan konsep diri anak. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah kualitatif, dan metode deskriptif yang digunakan dalam teori ini adalah teori konstruksi sosial. Teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara, observasi dan pengambilan kesimpulan. Pola komunikasi terbagi menjadi 3 pola komunikasi yaitu, Pola pemissife, pola yang terlalu membebaskan anak, Pola Otoriter, pola komunikasi orang tua yang terlalu membatasi anak dan Pola komunikasi demokrasi merupakan pola komunikasi yang dimana orang tua dan anak setuju dengan aturan yang disepakati berdua dan memliki sikap terbuka. Cara komunikasi ini dapat menimbulkan konsep diri. Konsep diri terbagu menjadi 2. Konsep diri positif dan konsep diri negative. Hasil penelitian menunjukkan bahwa setiap orang tua memiliki cara komunikasi yang berbeda dan penting untuk terhadap pembentukan konsep diri pada anak.Abstrak yang disiapkan dengan baik memungkinkan pembaca untuk mengidentifikasi isi dasar dari sebuah dokumen dengan cepat dan akurat, untuk menentukan relevansinya dengan minat mereka, dan dengan demikian memutuskan apakah akan membaca dokumen secara keseluruhan.

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

References

Afandi, anur. 2018. “Implementasi Marketing Syariah Dalam Meningkatkan Kepuasan Anggota Penabung.” Journal of Management, 5–24.
Arini, Tri, and Rahmita Nuril Amalia. 2019. “Peran Keluarga Dalam Pembentukan Konsep Diri Anak Untuk Menentukan Karakter.” Prosiding Seminar Nasional Poltekkes Karya Husada Yogyakarta, 20–30.
destalia. 2019. “Pembingkaian Berita Mengenai Kenaikan Gaji PNS.” Angewandte Chemie International Edition, 6(11), 951–952., 14.
Linarwati, Mega, Azis Fathoni, and Maria M Minarsih. 2016. “Studi Deskriptif Pelatihan Dan Pengembangan Sumberdaya Manusia Serta Penggunaan Metode Behavioral Event Interview Dalam Merekrut Karyawan Baru Di Bank Mega Cabang Kudus.” Journal of Management 2 (2): 1.
Wahidmurni. 2017. “Pemaparan Metode Penelitian Kualitatif.” Jurnal Pendidikan 21 (2): 17. https://www.oecd.org/dac/accountable-effective-institutions/Governance Notebook 2.6 Smoke.pdf.