Service Excellent Front Office dalam Menangani Permintaan Tamu di The Westlake Resort Yogyakarta

##plugins.themes.academic_pro.article.main##

Novita Dwi Agilika
Erlangga Brahmanto

Abstract

   Front office merupakan ujung tombak dari sebuah hotel karena untuk pertama kalinya tamu memasuki hotel, departemen inilah yang menyambut dan mempersiapkan keperluan kamar tamu. Service excellent yang diberikan front office dalam menangani permintaan tamu di The Westlake Resort Yogyakarta sangatlah menentukan kesan baik atau buruknya suatu hotel selama mereka menginap di hotel. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif, teknik pengambilan data yang digunakan adalah pengamatan, wawancara, dokumentasi, studi pustaka. Hasil dari penelitian ini adalah mengetahui cara front office memberikan service excellent dalam menangani permintaan tamu di The Westlake Resort Yogyakarta. Dalam menjalankan tanggung jawabnya, front office department bekerja sama dengan departemen lain agar tamu merasa nyaman ketika menginap dihotel tersebut. Kendala yang dialami front office adalah kurangnya staff yang bertugas, armada penjemputan yang kurang memadai, kurangnya komunikasi dengan departemen lain. Maka dari itu diperlukan upaya untuk mengatasi kendala yang dialami front office yaitu menambah jumlah staff yang bertugas apalagi selama occupancy hotel tinggi atau ketika high season, menambah tenaga casual agar dapat membantu kinerja staff concierge, memperbaiki / menambah mobil penjemputan agar tamu tidak menunggu lama.

##plugins.themes.academic_pro.article.details##

How to Cite
Agilika, N. D., & Brahmanto, E. (2021). Service Excellent Front Office dalam Menangani Permintaan Tamu di The Westlake Resort Yogyakarta. Jurnal Kajian Pariwisata, 3(2), 60-66. https://doi.org/10.51977/jiip.v3i2.631

References

Dwi Handayani, R., & Iman, A. N. (2021). Peranan Room Attendant dalam Pelayanan Make Up Room Guna Kenyamanan Tamu di Grand Pasundan Convention Hotel Bandung. Jurnal Kajian Pariwisata, 3(1), 38-42. Retrieved from http://ejurnal.ars.ac.id/index.php/JIIP/article/view/510
Kisti, R. M. & M. C. U. (2019). Upaya Kantor Depan Dalam Meminimalisir Keluhan Tamu Di Hotel Cavinton Yogyakarta. Journal of Tourism and Economic, Vol.2, No., 78. Diambi dari :https://stieparapi.ac.id/ejurnal/index.php/JTEC/article/viewFile/34/28
Kurniawan, R. & Y. (2017). Usaha Room boy Dalam Menjaga Standar Kebersihan Kamar Hunian Di Abadi Hotel Jogja. Jurnal Khasanah Ilmu, Volume 8 N, 42. Diambil dari : https://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/khasanah/article/view/1936/1433
Rosyid, A. N., Pradapa, F., Yulianto, S., & Prasastono, N. (2017, August). Pengaruh Pelayanan Front Office Staff terhadap Keluhan Tamu di Pandanaran Hotel Semarang. In Seminar Nasional Multi Disiplin Ilmu Unisbank 2017. Stikubank University.
Sadikin. (2020). Hotel Resort Pantai Pulau Datok. Jurnal Online Mahasiswa Arsitektur Universitas Tanjungpura, Volume 8/, 317. Diambil dari : http://jurnal.untan.ac.id/index.php/jmarsitek/article/view/40457/75676585787
Utama, J. (2019). Fasilitas Utama Hotel Resort Berdasarkan Civitas Pengelola Hotel Resort Di Tabanan. 125. Diambil dari : https://eproceeding.undwi.ac.id/index.php/semarayana/article/view/20/24
Uttami, N. K. R. L., Rahyuda, I. K., & Wardana, I. M. (2014). Peran Citra Hotel dan Kepuasan Pelanggan Dalam Memediasi Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Loyalitas Pelanggan Pada Hotel Melati Dikawasan Wisata Kuta. E-Jurnal Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana, 3(2014), 520-532.
Wulansari, D. & H. M. (2019). Pelaksanaan Operasional Food and Beverage Department Dalam Pencapian Excelent Service Di Crystal Lotus Hotel Yogyakarta. Jurnal Khasanah Ilmu, Vol.10 No., 156. Diambil dari : https://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/khasanah/article/view/6681/3662
Yulanda, G. & P. E. D. H. (2017). Strategi Guest Relation Officer Dalam Penanganan Tamu Yang Menunggu Pelayanan Di Hotel Santika Premiere Yogyakarta. Jurnal Khasanah Ilmu, Volume 8 N, 25. Diambl dari : https://ejournal.bsi.ac.id/ejurnal/index.php/khasanah/article/view/1413/1267
Yulhaslinda. (2019). Strategi Peningkatan Kinerja Receptionis Dalam Pelayanan Tamu Di Nuansa Maninjau Resort Hotel. MENARA Ilmu, Vol. XIII, 97. Diambil dari : https://jurnal.umsb.ac.id/index.php/menarailmu/article/view/1630/1398